Pembukaan Pelatihan Pendidik Sebaya & Konselor Sebaya Tahun 2019

Pembukaan Pelatihan Pendidik Sebaya & Konselor Sebaya Tahun 2019.

Diselenggarakan selama 3 hari di Hotel Galuh Prambanan dengan peserta perwakilan PIK-R se Kota Yogyakarta 
Disambut oleh Plt Kepala DPPKB Kota Yogyakarta & acara secara resmi dibuka oleh Staf ahli bidang kesejahteraan masyarakat Pemerintah Kota Yogyakarta.